Peta - São Luís, Maranhão (São Luís)

São Luís (São Luís)
São Luís adalah ibu kota negara bagian Maranhão, Brasil. Penduduknya berjumlah 910.000 jiwa (2004). Kota ini berada di Pulau São Luís di Baía de São Marcos (Teluk St. Markus), bagian Samudera Atlantik yang membentuk estuaria sungai Pindaré, Mearim, Itapecuru, dll.

São Luís adalah satu-satunya ibu kota negara bagian di Brasil yang didirikan oleh Prancis (lihat France Équinoxiale) dan merupakan salah satu dari 3 ibu kota negara bagian Brasil yang berada di kepulauan (lainnya adalah Vitória dan Florianopolis).

Kota ini memiliki pelabuhan laut seperti Ponta da Madeira dan Porto do Itaqui, yang dari sinilah bijih besi dahulu diekspor. Industri utama di kota ini adalah metalurgi dengan Alumar, dan Vale do Rio Doce. Di São Luís terdapat Universitas Federal Maranhão.

* Alcione Nazaré, penyanyi samba

* Aluísio Azevedo, penulis

* Ferreira Gullar

* Josué Montello

* Luis Oliveira, pemain sepak bola Belgia

* João do Vale, musikus

* Zeca Baleiro, penyanyi Música Popular Brasileira. 
Peta - São Luís (São Luís)
Negara - Brasil
Mata uang / Bahasa  
ISO Mata uang Simbol Angka signifikan
BRL Real Brasil (Brazilian real) R$ 2
ISO Bahasa
EN Bahasa Inggris (English language)
PT Bahasa Portugis (Portuguese language)
FR Bahasa Prancis (French language)
ES Bahasa Spanyol (Spanish language)
Neighbourhood - Negara  
  •  Argentina 
  •  Bolivia 
  •  Guyana 
  •  Guyana Prancis 
  •  Kolombia 
  •  Paraguay 
  •  Peru 
  •  Suriname 
  •  Uruguay 
  •  Venezuela 
Pembagian administratif
Kota, Desa,...
Airport